Z2800U
LV Super Vision Light Large Square Sunglasses
IDR 11.100.000
LV Super Vision Light Large Square sunglasses ini memadukan nuansa futuristik dengan sentuhan klasik. Desainnya menghadirkan gagang dari bahan logam dan lensa tanpa bingkai berhiaskan detail signature Rumah Mode. Ukiran tulisan “Louis Vuitton” pada gagang berbahan logam menambah kesan modis, sementara bagian ujungnya yang berlapis bahan asetat membuat kacamata ini nyaman dipakai.
- Navy
- Model persegi
- Bingkai dari material logam berwarna silver
- Lensa berwarna Navy
- Hardware signature
- Dibuat di Italia
- Transmisi :13%
- Perlindungan UV :100%
- Kategori Filter :3
Detail teknis tentang perlindungan dan filter UV di sini
Temukan produk ini di butik bersama client advisor.






